Salsabila, Gina Tsania; Sudarto, Sudarto; Nurholis, Egi
(JKDB: Jurnal Konservasi dan Budaya, 2024-08)
Penelitian bertujuan menganalisis usaha gula aren di Desa Sukaharja sebagai upaya melestarikan tradisi dan meningkatkan ekonomi kreatif masyarakat. Melalui pendekatan kualitatif, data diperoleh dari wawancara, observasi, ...