Unigal Repository

PENGARUH LATIHAN NAIK TURUN BANGKU SATU TRAP DAN DUA TRAP TERHADAP POWER OTOT TUNGKAI ALTEL BOLA VOLLI

Show simple item record

dc.contributor.author Nurjaman, Eka
dc.date.accessioned 2024-09-30T00:46:13Z
dc.date.available 2024-09-30T00:46:13Z
dc.date.issued 2024-08-31
dc.identifier.uri http://repository.unigal.ac.id:8080/handle/123456789/5951
dc.description.abstract Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana latihan naik turun bangku satu trap dengan naik turun bangku dua trap berdampak pada tinggi loncatan atlet bola voli putra di MTS PUI Banjaran. Penelitian ini menggunakan metode eksperimen dengan desain “two group pre test post test design”. Populasi dalam penelitian ini adalah atlet bola voli di MTS PUI Banjaran yang berjumlah 34 atlet. Sampel yang diambil dari hasil purposive sampling, dengan kriteria, yaitu: (1) atlet bola voli di MTS PUI Banjaran, (2) berjenis kelamin laki-laki, (3) minimal telah mengikuti latihan selama 1 tahun, dan (4) berusia 16-19 tahun dan bersedia mengikuti latihan selama penelitian berlangsung, sehingga sampel yang memenuhi kriteria berjumlah 20 atlet. Instrumen yang digunakan untuk tes tinggi loncatan adalah vertical jump. Analisis data menggunakan uji validitas, reliabilitas dan uji t. Hasil analisis menunjukkan bahwa: 1. Ada pengaruh latihan naik turun bangku satu trap terhadap tinggi loncatan atlet bola voli MTS PUI Banjaran, dengan t hitung 3.361 > t tabel 2.26, dan nilai signifikansi 0.008 < 0.05, kenaikan persentase sebesar 2.72%. 2. Ada pengaruh latihan naik turun bangku dua trap terhadap tinggi loncatan atlet bola voli MTS PUI Banjaran, dengan nilai t hitung 2.333 > t tabel 2.26, dan nilai signifikansi 0.045 < 0.05, kenaikan persentase sebesar 1.19%. 3. Latihan naik turun bangku satu trap lebih baik untuk meningkatkan tinggi loncatan atlet bola voli MTS PUI Banjaran, dengan t hitung 3.361 > t tabel 2.26 dan sig. 0.008 < 0.05. Selisih posttest sebesar 1.6 cm. en_US
dc.description.sponsorship Sri Maryati Hendra Rustiawan en_US
dc.language.iso other en_US
dc.publisher Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan en_US
dc.subject Latihan Naik Turun Bangku Satu Trap dan Dua Trap, Power Otot Tungkai, Boli Voli en_US
dc.title PENGARUH LATIHAN NAIK TURUN BANGKU SATU TRAP DAN DUA TRAP TERHADAP POWER OTOT TUNGKAI ALTEL BOLA VOLLI en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search Repository


Browse

My Account