dc.description.abstract |
Penelitian ini dilatarbelakangi dengan adanya fenomena peningkatan kasus penceraian yang terjadi di Indonesia. Bimbingan dan konseling pribadi mrupakan suatu program untuk memaksimalkan layanan bimbingan koseling pribadi yang dilakukan konselor dalam memfasilitasi kesiapan diri mahasiswa untuk menikah dan berkeluarga. Penelitian ini difokuskan pada pembuatan program bimbingan dan konseling dalam memfasilitasi kesiapan diri mahasiswa untuk menikah dan berkeluarga. Tujuan penelitian ini terwujudnya program bimbingan dan konseling pribadi-sosial dalam memfasilitasi
kesiapan diri mahasiswa untuk menikah dan berkeluarga. Penetian ini menggunakan pendektan research depelopment dengan tahapan penelitian:1) Studi awal dengan mengientifikasi tentang kebutuhan kesiapan diri mahasiswa untuk menikah dan berkeluarga, 2) Indentifkasi lingkungan yang mendukung program bimbingan dan konseling pribadi yang meliputi: dosen, orang tua mahasiswa dan anggota keluarga. teman mahasiswa yang terdekat, mencari informasi dan menggali wawasan melalui media elektronik, serta sistem terkait pembuatan program, 3) Mengembangkan model hipotetik program bimbingan dan konseling pribadi dalam memfasilitasi kesiapan diri mahasiswa untuk menikah dan berkeluarga. Program bimbingan dan konseling sosial pribadi untuk memfasilitasi
kesiapan diri mahasiswa untuk menikah dan berkeluarga bagi mahasiswa Universitas Galuh meliputi; hakikat dan urgensi bimbingan dan konseling pribadi-sosial dalam memfasilitasi kesiapan diri mahasiswa dan berkeluarga, tujuan, fungsi, prinsip, azas, strategi implementasi program bimbingan dan konseling serta evaluasi.Kontribusi dari penelitian ini adalah dihasilkannya program bimbingan dan konseling pribadi-sosial dalam memfasilitasi kesiapan diri mahasiswa untuk menikah dan berkeluarga yang akan ditindak lanjuti dengan uji efektifitas program untuk mengoptimalkan layanan bimbingan dan konseling pribadi dalam memfasilitasi kesiapan diri mahasiswa untuk menikah dan berkeluarga. |
en_US |