Abstract:
Penelitian ini difokuskan pada Tipe Kepribadian Dan Kepuasan Kerja
Terhadap OCB. Permasalahannya:1]Bagaimana tipe kepribadian, kepuasan kerja,
dan OCB?;2]Bagaimana pengaruh tipe kepribadian terhadap OCB?;3]Bagaimana
pengaruh kepuasan kerja terhadap OCB?; 4]Bagaimana pengaruh tipe kepribadian
dan kepuasan kerja terhadap OCB?.Tujuan penelitian ini adalah:1]Untuk
mengetahui Pengaruh tipe kepribadian di BKPSDM;2]Untuk mengetahui
Pengaruh kepuasan kerja di BKPSDM;3]Untuk mengetahui Pengaruh OCB di
BKPSDM;4]Untuk mengetahui Pengaruh tipe kepribadian terhadap OCB;5]Untuk
mengetahui Pengaruh kepuasan kerja terhadap OCB; 6] Untuk mengetahui
Pengaruh tipe kepribadian dan kepuasan kerja terhadap OCB.
Penelitian ini menggunakan penelitian kuantitatif. Hasil dari penelitian
menunjukan bahwa: tipe kepribadian, kepuasan kerja, dan OCB sudah baik; tipe
kepribadian dan kepuasan kerja secara parsial sudah berpengaruh positif dan
signifikan terhadap OCB; tipe kepribadian dan kepuasan kerja secara simultan
berpengaruh positif dan signifikan terhadap OCB.