Unigal Repository

PENGARUH RASIO PROFITABILITAS DAN LIKUIDITAS TERHADAP NILAI PERUSAHAAN PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR SEKTOR INDUSTRI BARANG KONSUMSI SUB SEKTOR ROKOK YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

Show simple item record

dc.contributor.author Widaningsih, A. Rahayu
dc.contributor.author Apip, Mohamad
dc.contributor.author Prawiranegara, Benny
dc.date.accessioned 2023-12-11T06:39:13Z
dc.date.available 2023-12-11T06:39:13Z
dc.date.issued 2023-08-29
dc.identifier.issn 3403190076
dc.identifier.uri http://repository.unigal.ac.id:8080/handle/123456789/3843
dc.description.abstract Berdasarkan hasil observasi awal diketahui nilai likuiditas yang tergambar dari nilai cash ratio pada Perusahaan Manufaktur Sektor Industri Barang Konsumsi Sub Sektor Rokok periode 2017-2021 tidak lebih dari 0,471 yang menunjukkan perusahaan tidak memiliki kas yang cukup untuk melunasi utang jangka pendeknya. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui dan menganalisis: 1) Pengaruh rasio profitabilitas terhadap nilai perusahaan. 2) Pengaruh rasio likuiditas terhadap nilai perusahaan. 3) Pengaruh rasio profitabilitas dan likuiditas terhadap nilai perusahaan. Metode yang digunakan dalam penelitian ini analisis desain kuantitatif. Sedangkan untuk menganalisis data yang diperoleh digunakan analisis Koefisien Korelasi Product Moment, Uji Koefisien Determinasi, Uji Hopotesis menggunakan Uji Signifikansi (Uji t), analisis regresi ganda, dan uji F. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: 1) Rasio profitabilitas berpengaruh signifikan terhadap nilai perusahaan pada Perusahaan Manufaktur Sektor Industri Barang Konsumsi Sub Sektor Rokok yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Artinya bahwa rasio profitabilitas merupakan faktor yang dapat mempengauhi naik tau turunnya nilai perusahaan pada Perusahaan Manufaktur Sektor Industri Barang Konsumsi Sub Sektor Rokok yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia. 2) Rasio likuiditas tidak berpengaruh signifikan terhadap nilai perusahaan pada Perusahaan Manufaktur Sektor Industri Barang Konsumsi Sub Sektor Rokok yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Artinya bahwa rasio likuiditas bukan merupakan faktor yang dapat mempengauhi naik tau turunnya nilai perusahaan pada Perusahaan Manufaktur Sektor Industri Barang Konsumsi Sub Sektor Rokok yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia. 3) Rasio profitabilitas dan likuiditas berpengaruh signfikan terhadap nilai perusahaan pada Perusahaan Manufaktur Sektor Industri Barang Konsumsi Sub Sektor Rokok yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Artinya bahwa rasio profitabilitas dan rasio likuiditas merupakan faktor yang dapat mempengauhi naik tau turunnya nilai perusahaan pada Perusahaan Manufaktur Sektor Industri Barang Konsumsi Sub Sektor Rokok yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia. en_US
dc.description.sponsorship Mohamad Apip, Benny Prawiranegara en_US
dc.publisher Program Studi Akuntansi Fakultas Ekonomi Universitas Galuh Ciamis en_US
dc.subject Rasio Profitabilitas, Rasio Likuiditas, Nilai Perusahaan en_US
dc.title PENGARUH RASIO PROFITABILITAS DAN LIKUIDITAS TERHADAP NILAI PERUSAHAAN PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR SEKTOR INDUSTRI BARANG KONSUMSI SUB SEKTOR ROKOK YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA en_US
dc.type Article en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search Repository


Browse

My Account