Unigal Repository

PENGARUH PROFITABILITAS TERHADAP KONSERVATISME AKUNTANSI (Suatu Studi pada Perusahaan Manufaktur Subsektor Farmasi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2017-2021)

Show simple item record

dc.contributor.author Yuliani, Fanny
dc.contributor.author Usmar, Dani
dc.contributor.author Akbar, DS
dc.date.accessioned 2023-09-21T04:37:38Z
dc.date.available 2023-09-21T04:37:38Z
dc.date.issued 2023-08-23
dc.identifier.issn 3403190125
dc.identifier.uri http://repository.unigal.ac.id:8080/handle/123456789/3573
dc.description.abstract Fanny Yuliani, NIM. 3403190125. “Pengaruh Profitabilitas Terhadap Konservatisme Akuntansi (Suatu Studi Pada Perusahaan Manufaktur Subsektor Farmasi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2017- 2021)”. Dibawah bimbingan Dani Umsar, S.E., M.Si., Ak., CPA. (Pembimbing I) dan Dendy Syaiful Akbar, S.E., M. Si. (Pembimbing II). Penelitian ini difokuskan pada Pengaruh Profitabilitas Terhadap Konservatisme Akuntansi (Suatu Studi Pada Perusahaan Manufaktur Subsektor Farmasi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2017-2021). Permasalahan yang dihadapi dalam penelitian ini meliputi: 1]. Bagaimana profitabilitas pada perusahaan manufaktur subsector farmasi di Bursa Efek Indonesia tahun 2017-2021?; 2]. Bagaiamana konservatisme akuntansi pada perusahaan manufaktur subsector farmasi di Bursa Efek Indonesia tahun 2017- 2021?; 3]. Bagaimana pengaruh profitabilitas terhadap konservatisme akuntansi pada perusahaan perusahaan manufaktur subsector farmasi di Bursa Efek Indonesia tahun 2017-2021?. Adapun tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui dan menganalisis: 1]. Profitabilitas pada perusahaan manufaktur subsector farmasi di Bursa Efek Indonesia tahun 2017-2021.; 2]. Konservatisme akuntansi pada perusahaan manufaktur subsector farmasi di Bursa Efek Indonesia tahun 2017-2021.; 3]. Pengaruh profitabilitas terhadap konservatisme akuntansi pada perusahaan manufaktur subsector farmasi di Bursa Efek Indonesia tahun 2017-2021. Metode yang digunkan dalam melaksanakan penelitian ini adalah metode deskriptif dengan pendekatan kuantitatif. Untuk menganalisis data yang diperoleh digunakan teknik analisis regresi data panel dengan menggunakan aplikasi software Eviews 12. Pengujian hipotesis dengan analisis koefisien determinasi, dan uji t. Hasil dari penelitian dan pengolahan data menunjukkan bahwa profitabilitas memiliki pengaruh yang tidak signifikan terhadap konservatisme akuntansi. Diharapakan Perusahaan Manufaktur Subsektor Farmasi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia dapat menjaga kestabilan profitabilitas perusahaan dan meningkatkan penggunaan konservatisme akuntansi dalam mencatatkan keuangannya. en_US
dc.description.sponsorship Dani Usmar, Dendy Syaiful Akbar en_US
dc.publisher Program Studi Akuntansi Fakultas Ekonomi Universitas Galuh Ciamis en_US
dc.subject Profitabilitas, Konservatisme Akuntansi en_US
dc.title PENGARUH PROFITABILITAS TERHADAP KONSERVATISME AKUNTANSI (Suatu Studi pada Perusahaan Manufaktur Subsektor Farmasi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2017-2021) en_US
dc.type Article en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search Repository


Browse

My Account