Unigal Repository

PENGARUH HARGA POKOK PENJUALAN TERHADAP LABA KOTOR (SUATU STUDI PADA PT GUDANG GARAM TBK. PERIODE 2011-2020)

Show simple item record

dc.contributor.author Yulia, Yesi
dc.contributor.author Sukomo, S
dc.contributor.author Prawiranegara, Benny
dc.date.accessioned 2023-01-03T05:51:57Z
dc.date.available 2023-01-03T05:51:57Z
dc.date.issued 2022-12-01
dc.identifier.issn 3403180178
dc.identifier.uri http://repository.unigal.ac.id:8080/handle/123456789/2429
dc.description.abstract Permasalahan yang dihadapi dalam penelitian ini meliputi : 1) Seberapa besar perkembangan harga pokok penjualan pada PT Gudan Garam, Tbk? 2) Seberapa besar perkembangan laba kotor pada PT Gudang Garam, Tbk ? 3)Seberapa besar pengaruh harga pokok penjualan terhadap laba kotor pada PT Gudang Garam tbk periode 2011-2020 ?. Adapun tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui dan menganalisis 1) Untuk mengetahui besarnya perkembangan harga pokok penjualan pada PT Gudang Garam, Tbk. 2) Untuk mengetahui besarnya perkembangan laba bersih pada PT Gudang Garam, Tbk. 3) Untuk mengetahui besarnya pengaruh harga pokok penjualan terhadap laba kotor pada PT Gudang Garam tbk periode 2011-2020. Metode yang digunakan dalam penlitian ini analisis deskriptif dengan pendekatan kuantitatif. Sedangkan untuk menganalisa data yang digunakan Analisis Regresi Linier Sederhana, Koefesien Korelasi, Koefesien Dterminasi, Uji Hipotesis, dan Uji F. Hasil penelitian menunjukan bahwa: 1) Harga pokok penjualan PT Gudang Garam Tbk, Periode 2011 -2020 mengalami kenaikan pada setiap tahunnya. Kenaikan harga pokok penjualan tertinggi terjadi pada tahun 2012 sebesar 25%, sedangkan kenaikan terendah terjadi pada tahun 2015 sebesar 6%, dengan rata- rata besarnya harga pokok penjualan pada PT Gudang Garam Tbk, sebesar Rp 60.984.296 setiap tahunnya, dan rata-rata perkembangannya mengalami kenaikan sebesar 13.33.% setiap tahunnya. 2). Laba kotor PT Gudang Garam Tbk, Periode 2011 -2020 mengalami kenaikan dan penurunan pada setiap tahunnya. Kenaikan laba kotor tertinggi terjadi pada tahun 2014 sebesar 23% dan 2019 sebesar 22%, sedangkan penurunan laba kotor terjadi pada tahun 2012 sebesar -9% dan 2020 sebesar -24% PT Gudang Garam Tbk, sebesar Rp15.207.329. setiap tahunnya, dan rata-rata perkembangannya mengalami kenaikan sebesar 7.4% setiap tahunnya. 3). Harga pokok penjualan berpengaruh positif dan signifikan terhadap laba kotor pada PT Gudang Garam Tbk periode 2011-2020. Hal tersebut menunjukan bahwa hubungan antara kedua variabel searah. Jika harga pokok naik maka laba kotor ikut naik atau jika harga pokok penjualan turun maka laba kotor turun. Adapun besarnya pengaruh sebesar 74,50%. en_US
dc.publisher Program Studi Akuntansi Fakultas Ekonomi Universitas Galuh en_US
dc.subject Harga Pokok Penjualan, Laba Kotor en_US
dc.title PENGARUH HARGA POKOK PENJUALAN TERHADAP LABA KOTOR (SUATU STUDI PADA PT GUDANG GARAM TBK. PERIODE 2011-2020) en_US
dc.type Article en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search Repository


Browse

My Account