Unigal Repository

RANCANG BANGUN PENGGERAK PINTU PAGAR GESER MENGGUNAKAN 12 VOLT DIRECT CURRENT (DC) POWER WINDOW MOTOR GEAR

Show simple item record

dc.contributor.author Firdaus, Hendra
dc.date.accessioned 2019-08-07T03:19:52Z
dc.date.available 2019-08-07T03:19:52Z
dc.date.issued 2019
dc.identifier.uri http://repository.unigal.ac.id:8080/handle/123456789/237
dc.description.abstract Untuk menggerakkan pintu pagar geser besi pada umumnya digerakkan oleh suatu motor listrik berkapasitas besar, memerlukan biaya pemasangan dan perbaikan yang mahal. Hingga saat ini orang masih beranggapan bahwa biaya untuk pemasangan dan perawatan pintu pagar otomatis sangat mahal. Alat yang penulis buat merupakan solusinya. Power Window Motor Gear dengan tegangan 12 Volt DC adalah salah satu komponen yang mudah didapat dipasaran, selain daya listrik yang digunakan rendah, maintenance mudah dilakukan, alat tersebut tidak bisa langsung dipasang tetapi harus dimodifikasi terlebih dahulu sehingga perlu dianalisis penggunaan serta komponen-komponen yang menyertainya. Penggunaan Power Window Motor Gear sebagai penggerak pintu pagar geser dapat menghasilkan suatu alat untuk buka tutup pintu pagar secara efektif, alat yang dibuat dapat membantu meringankan pekerjaan manusia. Metode yang dilakukan berdasarkan perhitungan dan uji coba rangkaian yang dirancang bangun. Hasil pengukuran serta Equipment direncanakan dalam analisis penggunaan Power Window Motor Gear sebagai penggerak pintu pagar geser. Elemen-elemen yang diperhitungkan adalah momen gaya dan kecepatan putar poros. Dari Hasil perhitungan dapat diketahui bahwa besarnya Torsi adalah 3,5 Nm, pulley untuk menghasilkan putaran 9 rpm pada pagar geser dan kecepatan putar 90 rpm dari Power Window Motor Gear, diperlukan pulley dengan ukuran 20cm dan 3,8 cm. en_US
dc.language.iso other en_US
dc.subject pintu pagar geser, motor power window, Torsi en_US
dc.title RANCANG BANGUN PENGGERAK PINTU PAGAR GESER MENGGUNAKAN 12 VOLT DIRECT CURRENT (DC) POWER WINDOW MOTOR GEAR en_US
dc.type Article en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search Repository


Browse

My Account