Unigal Repository

PENGARUH EKSTRAK DAUN MANGKOKAN (Notophanax scutellarium Merr.) TERHADAP PENYEMBUHAN LUKA SAYAT PADA TIKUS PUTIH

Show simple item record

dc.contributor.author NURFITRIANI, RATIH
dc.contributor.author Romansyah, Romdah
dc.contributor.author Yulisma, Lia
dc.date.accessioned 2022-08-11T04:48:50Z
dc.date.available 2022-08-11T04:48:50Z
dc.date.issued 2021-08-21
dc.identifier.uri http://repository.unigal.ac.id:8080/handle/123456789/1615
dc.description.abstract Tanaman mangkokan (Notophanax scutellarium Merr.) merupakan tanaman yang memiliki manfaat untuk lingkungan dan kesehatan. Dikalangan masyarakat Indonesia tanaman mangkokan di jadikan tanaman hias dan daun mangkokan juga diduga memiliki khasiat dalam menyembuhkan luka, seperti luka bakar. Sehingga daun mangkokan diindikasikan memiliki senyawa flavonoid, tanin, dan saponin, yaitu merupakan senyawa yang berperan aktif untuk penyembuhan luka.Penelitian dilaksanakan pada bulan maret sampai bulan juli 2021 di Kampung Cibitung Rt.003/Rw.020 Desa Pakemitan Kecamatan Cikatomas Kabupaten Tasikmalaya. Penelitian ini menggunakan metode eksperimen dengan rancangan acak lengkap (RAL) dengan 3 perlakuan, untuk masing-masing ekstrak daun mangkokan dengan (P1) Pemberian ekstrak daun mangkokan dengan konsentrasi 25%, (P2) Pemberian ekstrak daun mangkokan dengan konsentrasi 50%, (P3) Pemberian ekstrak daun mangkokan dengan konsentasi 75% dan enam kali ulangan. Parameter yang diamati adalah panjang luka sayat pada tikus putih. Data hasil pengukuran panjang luka sayat diuji statistik dengan teknik ANAVA satu faktor dan uji lanjut menggunakan Uji Duncan. Hasil dari penelitian menunjukan bahwa ekstrak daun mangkokan (Notophanax scutellarium Merr.) pada konsentrasi 75% lebih berpengaruh pada penyembuhan luka sayat pada tikus putih. en_US
dc.language.iso other en_US
dc.publisher PROGRAM STUDI PENDIDIKAN BIOLOGI FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS GALUH CIAMIS en_US
dc.subject Daun Mangkokan, Senyawa Aktif, Pernyembuhan Luka Sayat en_US
dc.title PENGARUH EKSTRAK DAUN MANGKOKAN (Notophanax scutellarium Merr.) TERHADAP PENYEMBUHAN LUKA SAYAT PADA TIKUS PUTIH en_US
dc.type Article en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search Repository


Browse

My Account