Unigal Repository

IMPLEMENTASI PERATURAN DAERAH KABUPATEN PANGANDARAN NOMOR 21 TAHUN 2016 TENTANG PENYELENGGARAAN PENANGGULANGAN BENCANA PADA BADAN PENANGGULANGAN BENCANA DAERAH KABUPATEN PANGANDARAN

Show simple item record

dc.contributor.author Sadikin, Ali
dc.contributor.author Vestikowati, Endah
dc.contributor.author Aditiyawarman
dc.date.accessioned 2021-10-11T04:22:52Z
dc.date.available 2021-10-11T04:22:52Z
dc.date.issued 2021-09
dc.identifier.uri http://repository.unigal.ac.id:8080/handle/123456789/897
dc.description.abstract Berdasarkan hasil observasi diketaui bahwa implementasi Peraturan Daerah Kabupaten Pangandaran Nomor 21 Tahun 2016 Tentang Penyelenggaraan Penanggulangan Bencana pada Badan Penanggulangan Bencana Kabupaten Pangandaran masih belum optimal. Metode Penelitan yang digunakan adalah metode kualitatif dengan cara deskriptif. Berdasarkan hasil penelitian dapat diketahui bahwa 1) Implementasi Peraturan Daerah Kabupaten Pangandaran Nomor 21 Tahun 2016 secara keseluruhan sudah cukup berjalan dengan baik, terlihat dari dimensi komunikasi, sudah tersalurkan, jelas dan konsisten, dimensi sumber daya terlihat dari aspek informasi tata cara implementasi sudah cukup baik, pelaksana sudah memiliki wewenang, dimensi disposisi pelaksana sudah memiliki kemauan, dan pimpinan selalu memberikan pengarahan sebelum penanggulangan, dimensi struktur birokrasi Standar Operasional Prosedur (SOP) sudah jelas, dan pembagian tanggungjawab sudah sesuai. 2) Hambatan-hambatannya yaitu: Kurangnya ketersediaan Sumber Daya Manusia yang memadai dan kompeten, Ketersediaan peralatan pendukung yang terbatas, belum diterapkannya sistem insentif, belum dijalankannya SOP secara optimal. 3) Upaya-upaya yang dilakukan untuk mengatasi hambatan antara lain: Melakukan perekrutan Sumber Daya Munusia (SDM), melakukan pengajuan anggaran untuk perbaikan dan anggaran belanja peralatan dan fasilitas baru, mengajukan untuk penganggaran uang piket kantor, dan melakukan koordinasi dengan semua pihak serta pimpinan Melakukan monitoring langsung. en_US
dc.publisher FISIP Universitas Galuh en_US
dc.relation.ispartofseries Volume 1;Nomor 1
dc.subject mplementasi en_US
dc.subject Peraturan Daerah en_US
dc.subject Penanggulangan Bencana en_US
dc.title IMPLEMENTASI PERATURAN DAERAH KABUPATEN PANGANDARAN NOMOR 21 TAHUN 2016 TENTANG PENYELENGGARAAN PENANGGULANGAN BENCANA PADA BADAN PENANGGULANGAN BENCANA DAERAH KABUPATEN PANGANDARAN en_US
dc.type Article en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search Repository


Browse

My Account

Context