Unigal Repository

Hubungan Perilaku Kesehatan Gigi Dan Mulut Dengan Maloklusi Pada Anak Usia 9-12 Tahun Di SDN 3 Panumbangan Kecamatan Panumbangan Kabupaten Ciamis

Show simple item record

dc.contributor.author Rachman, Irhamsyah
dc.date.accessioned 2024-11-22T03:04:18Z
dc.date.available 2024-11-22T03:04:18Z
dc.date.issued 2024-11-21
dc.identifier.uri http://repository.unigal.ac.id:8080/handle/123456789/6090
dc.description en_US
dc.description.abstract Latar belakang: Malokluìsi meìruìpakan salah satuì peìrmasalahan gigi dan muìluìt teìrbeìsar keìtiga seìteìlah karieìs dan peìnyakit peìriodontal Masalah teìrseìbuìt muìncuìl salah satuìnya kareìna karieìs. Seìlain ituì juìga dapat dikareìnakan keìbiasaan buìruìk yang dilakuìkan saat anak meìnghisap jeìmpol, meìnghisap dot atauì meìnghisap jari. Tujuan: penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan perilaku kesehatan gigi dan mulut dengan maloklusi pada anak usia 9-12 tahun di SDN 3 Panumbangan Kecamatan Panumbangan Kabupaten Ciamis. Metode : penelitian ini merupakan jenis penelitian kuantitatif dengan desain deskriptif analitik corelation melalui pendekatan cross sectional, teknik pengambilan sampel menggunakan total sampling dengan 72 responden. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah kuesioner perilaku kesehatan gigi dan mulut dengan data maloklusi. Teknik analisis data menggunakan uji statistik Spearman Rank. Hasil : penelitian menunjukan bahwa terdapat hubungan yang signifikan antara perilaku kesehatan gigi dan mulut dengan maloklusi pada anak usia 9-12 tahun di SDN 3 Panumbangan Kecamatan Panumbangan Kabupaten Ciamis karena nilai p = 0,000 (p < 0,05). Hubungan ini ditunjukan dengan nilai korelasi sebesar 0,806 yang termasuk kedalam kategori sangat kuat (0,80-1,00). Saran : semakin ditingkatkan perilaku kesehatan gigi dan mulut maka kejadian maloklusi akan menurun begitupun sebaliknya. en_US
dc.subject Perilaku kesehatan gigi dan mulut, Maloklusi, anak usia 9-12 tahun en_US
dc.title Hubungan Perilaku Kesehatan Gigi Dan Mulut Dengan Maloklusi Pada Anak Usia 9-12 Tahun Di SDN 3 Panumbangan Kecamatan Panumbangan Kabupaten Ciamis en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search Repository


Browse

My Account