Unigal Repository

LITERATUR REVIEW PENGARUH AKUPRESUR TERHADAP PENURUNAN NYERI DISMENORE PADA REMAJA

Show simple item record

dc.contributor.author Angela, Renalis Sri
dc.date.accessioned 2024-09-21T03:54:56Z
dc.date.available 2024-09-21T03:54:56Z
dc.date.issued 2024
dc.identifier.uri http://repository.unigal.ac.id:8080/handle/123456789/5796
dc.description.abstract Dismenore adalah suatu kondisi yang terjadi saat menstruasi dimana bisa menyebabkan terganggunya kegiatan serta membutuhkan perawatan apabila gejala yang dirasakan berat, serta ditunjukkan melalui rasa sakit ataupun nyeri pada area panggul serta perut. Tujuan : penelitian ini untuk mengetahui pengaruh akupresur terhadap penurunan nyeri dismenore pada remaja. Metode : Desain penelitian ini menggunakan literature review. Subjek penelitian yang dilakukan dengan menggunakan database berupa Pubmed, ScenceDirect dan Google Cendekia. Temuan jurnal yang digunakan dalam kurun waktu 10 tahun terakhir. Hasil pencarian didapat 10 jurnal yang relevan. Hasil : Penelitian dalam literature review menunjukan bahwa adanya pengaruh akupresur terhadap penurunan nyeri dismenore pada remaja. Kesimpulan: Terapi akupresur efektif dilakukan dengan rata-rata durasi pemijatan 2-10 menit selama 3 hari. en_US
dc.subject Akupresur en_US
dc.subject Dismenore en_US
dc.subject Remaja en_US
dc.title LITERATUR REVIEW PENGARUH AKUPRESUR TERHADAP PENURUNAN NYERI DISMENORE PADA REMAJA en_US
dc.type Other en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search Repository


Browse

My Account