Unigal Repository

Peranan Syekh Muhammad Sanusi dalam Mengembangkan Agama Islam di Kecamatan Langensari Kota Banjar Jawa Barat pada tahun 1950-1984

Show simple item record

dc.contributor.author fathoroni, faza farikha
dc.date.accessioned 2024-08-19T01:45:28Z
dc.date.available 2024-08-19T01:45:28Z
dc.date.issued 2024-08-16
dc.identifier.other fathoroni
dc.identifier.uri http://repository.unigal.ac.id:8080/handle/123456789/4800
dc.description.abstract Syekh Muhammad Sanusi merupakan salah satu tokoh pengembangan agama Islam yang berasal dari Jawa Tengah yang datang ke Tatar Sunda untuk mengembangkan agama Islam, selain itu beliau juga menjadi tokoh veteran pejuang negara atau yang biasa disebut sector priangan timur pada tahun 1943. Penelitian ini difokuskan pada narasi perkembangan Sejarah Islam dan Dakwah pertama di Kota Banjar, Jawa Barat, yang dipimpin oleh Syekh Muhammad Sanusi. Penelitian ini bertujuan untuk menganalis peranan serta proses Syekh Muhammad Sanusi dalam mengembangkan agama islam di kecamatan Langensari kota Banjar Jawa Barat. Metode pada penelitian ini menggunakan metode historis sebagai landasan untuk mendekonstruksi dan memahami peristiwa-peristiwa masa lalu. Perjuangan dan pengorbanannya dalam mengembangkan Islam di Banjar terutama di Kecamatan Langensari sangat besar karena beliau banyak membangun masjid, sekolah, dll untuk masyarakat Kecamatan Langensari, dengan cara tersebutlah beliau mendekatkan diri kepada masyarakat untuk mengembangkan agama Islam. en_US
dc.description.sponsorship U. Runalan Soedarmo, Drs., M.Si Wulan Sondarika, S.Pd., M.Pd en_US
dc.language.iso en en_US
dc.publisher Pendidikan Sejarah en_US
dc.subject Syekh Muhammad Sanusi, Peranan Mengembangankan Islam en_US
dc.title Peranan Syekh Muhammad Sanusi dalam Mengembangkan Agama Islam di Kecamatan Langensari Kota Banjar Jawa Barat pada tahun 1950-1984 en_US
dc.type Article en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search Repository


Browse

My Account