Unigal Repository

PENGARUH ROLE CONFLICT DAN ROLE AMBIGUITY TERHADAP STRES KERJA (Studi Kasus Pada PT. Merdeka Prima di Cikoneng Kabupaten Ciamis)

Show simple item record

dc.contributor.author SRI, ADE
dc.contributor.author Mulyatini, Nurdiana
dc.contributor.author Kasman, K
dc.date.accessioned 2019-08-13T03:38:57Z
dc.date.available 2019-08-13T03:38:57Z
dc.date.issued 2019-08-13
dc.identifier.uri http://repository.unigal.ac.id:8080/handle/123456789/253
dc.description.abstract Penelitian ini difokuskan pada pengaruh role conflict dan role ambiguity terhadap stres (Studi Pada pegawai PT. Merdeka Prima di Cikoneng Kabupaten Ciamis). Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode yang bersifat deskriptif kuantitatif dengan jumlah sampel sebanyak 56 responden yaitu pegawai yang pemecahan masalah dalam penelitiannya dilakukan dengan menggunakan analisis statistik berdasarkan data kuantitatif yang dikumpulkan melalui angket atau kuesioner dari subjek penelitian.Berdasarkan hasil penelitian dapat ditarik kesimpulan sebagai berikut : 1) Terdapat pengaruh yang signifikan role conflict terhadap stres kerja di PT. Merdeka Prima di Cikoneng Kabupaten Ciamis. Artinya bahwa semakin berkurang role conflict di PT. Merdeka Prima maka stres kerja semakin baik. 2) Terdapat pengaruh yang signifikan Role ambiguity terhadap stres kerja di PT. Merdeka Prima di Cikoneng Kabupaten Ciamis. Artinya bahwa semakin berkurang role ambiguity di PT. Merdeka Prima maka stres kerja semakin baik. 3) Berdasarkan hasil uji korelasi diketahui bahwa role conflict dan role ambiguity memiliki hubungan dengan stres kerja. Begitupula dengan uji determinasi yang dilakukan diperoleh hasil perhitungan yang menunjukkan bahwa role conflict dan role ambiguity memiliki pengaruh terhadap stres kerja . Kedua perhitungan tersebut diperkuat dengan hasil uji hipotesis dengan menggunakan uji F diketahui bahwa nilai F hitung > nilai F tabel. Sehingga dengan demikian hipotesis yang diajukan dapat diterima/teruji kebenarannya. en_US
dc.subject role conflict dan role ambiguity berpengaruh terhadap stres kerja en_US
dc.title PENGARUH ROLE CONFLICT DAN ROLE AMBIGUITY TERHADAP STRES KERJA (Studi Kasus Pada PT. Merdeka Prima di Cikoneng Kabupaten Ciamis) en_US
dc.type Article en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search Repository


Browse

My Account