Unigal Repository

PERANAN ANGGARAN BERBASIS KINERJA DALAM MENINGKATKAN KINERJA APARATUR PEMERINTAHAN (Studi pada Dinas Pendidikan Kabupaten Ciamis)

Show simple item record

dc.contributor.author Djauhari, Nadia Putri
dc.contributor.author Rozak, DA
dc.contributor.author Akbar, DS
dc.date.accessioned 2023-01-04T02:14:12Z
dc.date.available 2023-01-04T02:14:12Z
dc.date.issued 2022-12-05
dc.identifier.issn 3403180192
dc.identifier.uri http://repository.unigal.ac.id:8080/handle/123456789/2436
dc.description.abstract Penelitian ini difokuskan pada Peranan Anggaran Berbasis Kinerja Dalam Meningkatkan Kinerja Aparatur Pemerintahan(Studi Pada Dinas Pendidikan Kabupaten Ciamis).Permasalahan yang dihadapi dalam penelitian ini meliputi (1) Bagaimana anggaran berbasis kinerja yang dilaksanakan pada Dinas Pendidikan Ciamis?(2) Bagaimana kineja aparatur pemerintahan yang dilaksnakan pada Dinas Pendidikan Kabupaten Ciamsi?(3)Bagaimana peranan anggaran berbasis kinerja dalam meningkatkan kinerja apaatur pemerintahan pada Dinas Pendidikan Kabupaten Ciamis?Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui dan menganalisi (1) Pelaksanaan anggaran berbasis kinerja yang dilaksanakan pada Dinas Pendidikan Kabupaten Ciamis(2) kinerja apaatur pemerintahan Dinas Pendidikan Kabupaten Ciamis(3) Peranan anggaran berbasis kineja dalam meningkatkan kinerja apaatu pemerintahan pada Dinas Pendidikan Kabupaten Ciamis.Metode yang digunakan pada penelitian ini adalah metode Deskriptif Kualitatif.Teknik pengambilan data dalam penelitian ini Data Primer. dapat disimpulkan bahwa anggaran berbasis kinerja berperan dalam meningkatkan kinerja aparatur pemerintah, sebab dari prinsip-prinsip anggaran berbasis kinerja ini perlu dimaksimalkan terutama dalam waktu kerja para pegawainya sehingga akan mengahasilkan kinerja yang lebih efektif lagi. Hal ini membuktikan bahwa anggara berbasis kinerja berperan dalam meningkatkan kinerja aparatur pemerintah Dinas Pendidikan Kabupaten Ciamis. Secara teori hubungan kedua variabel tersebut yaitu anggaran berbasis kinerja dengan kinerja aparatur pemerintah dapat diterima.Hal ini mengindikasikan bahwa dengan diterapkannya prinsip-prinsip anggaran berbasis kinerja yang efektif akan meningkatkan kinerja aparatur pemerintah pada Dinas Pendidikan Kabupaten Ciamis. en_US
dc.publisher Program Studi Akuntansi Fakultas Ekonomi Universitas Galuh Ciamis en_US
dc.subject Anggaran Berbasis Kinerja,Kinerja Aparatur Pemerintahan en_US
dc.title PERANAN ANGGARAN BERBASIS KINERJA DALAM MENINGKATKAN KINERJA APARATUR PEMERINTAHAN (Studi pada Dinas Pendidikan Kabupaten Ciamis) en_US
dc.type Article en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search Repository


Browse

My Account