Unigal Repository

KUALITAS PELAYANAN ADMINISTRASI OLEH PERANGKAT DI KANTOR KEPALA DESA MEKARJADI KECAMATAN SADANANYA KABUPATEN CIAMIS

Show simple item record

dc.contributor.author Surya Hudaya, Erwin
dc.contributor.author Djadjuli, R. Didi
dc.contributor.author Henriyani, Etih
dc.date.accessioned 2022-11-05T15:06:43Z
dc.date.available 2022-11-05T15:06:43Z
dc.date.issued 2022-09-30
dc.identifier.uri http://repository.unigal.ac.id:8080/handle/123456789/2198
dc.description.abstract Penelitian ini dilatar belakangi oleh belum optimalnya kualitas pelayanan administrasi oleh perangkat di Kantor Kepala Desa Mekarjadi Kecamatan Sadananya Kabupaten Ciamis. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui kualitas pelayanan administrasi oleh perangkat di Kantor Kepala Desa Mekarjadi Kecamatan Sadananya Kabupaten Ciamis. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif dengan pendekatan kualitatif. informan penelitian dalam penelitian ini adalah, Kepala Desa, Kaur Tata usaha dan Umum. Kasi Pemerintahan, 3 orang Kepala Dusun yang ada di Desa Mekarjadi, dan beberapa warga masyarakat Desa Mekarjadi. Pengumpulan data dilakukan melalui telaah Pustaka, observasi, wawancara, teknik triangulasi dan dokumentasi. Berdasarkan hasil penelitian bahwa kualitas pelayanan administrasi oleh perangkat di Kantor Kepala Desa Mekarjadi Kecamatan Sadananya Kabupaten Ciamis dinyatakan belum optimal. Hal ini dibuktikan dari beberapa indikator pelayanan yang belum efektif memenuhi kriteria pelayanan administrasi yang ideal. Indikator-indikator yang dianggap belum optimal, diantaranya adalah indikator kedisiplinan petugas dalam melakukan pelayanan hal ini dilihat dari adanya pegawai yang sering pulang lebih awal dari jam kerja yang sudah ditentukan, indikator keahlian petugas dalam menggunakan alat dalam proses pelayanan hal ini dilihat dari masih banyak perangkat desa yang merasa kesusahan dalam pengusaan komputer, indikator indikator petugas melakukan pelayanan dengan cepat dan tepat hal ini dilihat dari masih adanya ketidaksesuaian data di kantor desa dengan data dilapangan sehingga memperlambat proses layanan serta kurang tepat dalam pelayanan, dan indikator petugas memiliki pengetahuan yang luas tentang pelayanan hal ini dilihat dari masih minimnya pelatihan khusus yang diikuti perangkat desa dalam meningkatkan kualitas pelayanan administrasi. en_US
dc.publisher Universitas Galuh en_US
dc.subject Kualitas Pelayanan en_US
dc.subject Administrasi en_US
dc.title KUALITAS PELAYANAN ADMINISTRASI OLEH PERANGKAT DI KANTOR KEPALA DESA MEKARJADI KECAMATAN SADANANYA KABUPATEN CIAMIS en_US
dc.type Article en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search Repository


Browse

My Account

Context