Unigal Repository

PENGEMBANGAN EKONOMI USAHA MIKRO DAN MENENGAH (UMKM) MELALUI DIGITALISASI DI DESA GUNUNGSARI KECAMATAN SADANANYA

Show simple item record

dc.contributor.author Anggara, Robi
dc.contributor.author Nurhasanah, Lutfhia Aeny
dc.contributor.author Andri, Andri
dc.contributor.author Yodaswara, Saeful
dc.contributor.author Rouf, Enjang Abdul
dc.date.accessioned 2022-04-12T03:57:28Z
dc.date.available 2022-04-12T03:57:28Z
dc.date.issued 2022-02-09
dc.identifier.isbn 978-623-5359-05-2
dc.identifier.uri http://repository.unigal.ac.id:8080/handle/123456789/1055
dc.description.abstract Usaha mikro kecil Menengah memegang peran besar dalam peningkatan perekonomian Indonesia. UMKM dianggap sebagai salah satu cara yang efektif dalam pengentasan kemiskinan. UMKM dapat menciptakan peluang kerja bagi tenaga kerja dalam negeri, sehingga membantu mengurangi pengangguran. Salah satu daerah yang memiliki UMKM yang potensial adalah Kabupaten Ciamis yang merupakan Kabupaten/kota perdagangan. Perkembangan UMKM di Kabupaten Ciamis pun dari tahun ke tahunnya menunjukan peningkatan yang signifikan salah satunya di Desa Gunungsari. Meskipun pertumbuhan UMKM di Kabupaten Ciamis memiliki perkembangan dari tahun ke tahun, akan tetapi masih menyisakan banyak permasalahan. Permasalahan tersebut diantaranya adalah: rendahnya kualitas SDM, kurangnya inovasi, akses permodalan rendah dan minimnya pendampingan. Pendekatan yang akan diterapkan dalam program pendampingan kewirausahaan bagi UMKM diantaranya adalah sosialisasi, pelatihan dan pembimbingan serta pendampingan teknis usaha. Pelaksanaan pendampingan terhadap 10 UMKM Tenant dilakukan secara tim berdasarkan bidang keahlian dan permasalahan yang dihadapi. Output kegiatan adalah peningkatan kapasitas UMKM Tenant dalam hal digitalisasi pemasaran dan kemudahan akses permodalan. Fokus UMKM yang dibina di bidang makanan. Hasil yang signifikan dapat terlihat dari 10 UMKM sudah dapat memasarkan produknya hingga keluar daerah. Sehingga kegiatan usahanya dapat berjalan dengan baik. Akses permodalan yang diperoleh juga relatif mudah karena sudah dapat membuat laporan keuangan dan proposal bisnis untuk pencairan dana dari investor/perbankan. Hal ini berbeda sekali dengan kondisi sebelum adanya kegiatan pendampingan. en_US
dc.publisher PT. INDONESIA EMAS GROUP en_US
dc.subject Pendampingan UMKM en_US
dc.subject Workshop en_US
dc.subject pemasaran en_US
dc.subject permodalan en_US
dc.subject UMKM assistance en_US
dc.subject workshop en_US
dc.subject marketing en_US
dc.subject capital en_US
dc.title PENGEMBANGAN EKONOMI USAHA MIKRO DAN MENENGAH (UMKM) MELALUI DIGITALISASI DI DESA GUNUNGSARI KECAMATAN SADANANYA en_US
dc.type Article en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search Repository


Browse

My Account